DAMPAK FESTIVAL LIMA GUNUNG TERHADAP KEHIDUPAN KESENIAN RAKYAT DI MAGELANG

  • Joko Aswoyo Fakultas Seni Pertunjukan, Institut Seni Indonesia (ISI) Surakarta
Keywords: Festival lima gunung, Transaksi sosial, Kesenian rakyat

Abstract

Artikel ini bertujuan untuk meninjau secara mendalam tentang pengaruh adanya interaksi atau transaksi sosial sebagai usaha bekerjasama saling pengaruh-mempengaruhi dalam kehidupan antar kelompok kesenian rakyat yang berada di wilayah kabupaten Magelang.  Transaksi sosial memberi dampak yang cukup signifikan dalam kehidupan kelompok kesenian hingga memberi dampak pada eksistensi diri, kebanggaan, dan penumbuan kreativitas, serta persebaran kesenian.

Published
2019-08-28